![]() |
Dua
tahun ini rasanya menjadi dua tahun terberat dalam hidup. Tahun kemarin aku
kehilangan adikku, adik yang selalu
stand by kalau antar jemput kakaknya,adik yang sewaktu SD pernah nasehatin
kakaknya yang penakut ini (karena takut gelap) ngapain takut gelap nanti pas kita mati dikubur juga sendiri nggak ada yang nemenin.