Tuesday, 18 April 2023

Literasi Perempuan dalam Dunia Media Sosial: Tips dan Panduan agar Tetap Bijak di Era Digital

Di era digital saat ini, media sosial menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan kita. Tak jarang kita kagum dengan perempuan-perempuan hebat yang mampu memanfaatkan media sosial dengan bijak, seperti pengusaha sukses dan aktivis sosial. Namun sayangnya, tidak semua perempuan bisa menghindari dampak negatif dari media sosial.

Wednesday, 12 April 2023

5 Rekomendasi Film Inspiratif Mengenai Perempuan

     Film yang membahas  mengenai perempuan sebagai tokoh utama semakin banyak diminati oleh penonton di seluruh dunia. Film-film tersebut menampilkan sosok perempuan yang memiliki karakter kuat dan menginspirasi, serta mengeksplorasi berbagai topik dan isu sosial yang terkait dengan kehidupan sehari-hari.

Tips Liburan Seru Tanpa Drama di Banda Aceh

  Menikmati kopi di salah satu sudut di Kota Banda Aceh           Siapa yang tidak sabar menunggu liburan datang? Libur akhir tahun adalah m...